Bismillah
Assalammu'alaikum,
Assalammu'alaikum,
Di penghujung tahun 2009, Ruzika Moslem Outlet kembali memperkenalkan variant produk terbarunya untuk segmen kaos muslimah. Kaos Muslimah merupakan salah satu jenis produk yg memang sangat disukai oleh para wanita muslimah. Selain tampil dengan design2 yang cantik, minimalis dan fashionable, juga nyaman dan serasi digunakan untuk berbagai moment.
Kebutuhan akan kaos muslimah terjadi peningkatan yg cukup significant dari tahun ke tahunnya. Karenanya untuk lebih memenuhi kebutuhan mitra Ruzika Moslem Outlet, kami terus mencari design2 terbaru sehingga mitra2 kami bisa lebih leluasa memilih dari berbagai koleksi brand kaos muslimah yang ada saat ini.
Kaos Muslimah "MAZAYA" menjawab kebutuhan tersebut dengan menghadirkan 12 model perdananya yang tampil CHIC n COMFORT. Koleksinya sudah bisa di dapatkan di toko2 jaringan Ruzika Moslem Outlet. Untuk masa promosi November dan Desember, 2009 kami berikan "PROMO DISCOUNT SPECIAL" sd. 40% untuk minimum pembelian tertentu.
Salam.
TERSEDIA DALAM UKURAN : S,M,L,XL, DAN XXL